Cara Mengecek Kwalitas Website Menggunakan CHKME.COM

6/14/2016 0
Cara Mengecek Kwalitas Website Menggunakan CHKME.COM

Hai, bro kali ini saya ingin berbagi pengalaman tentang seo apa siih seo itu ?bagi yang belum paham tentang seo bisa baca Artikel Pengertian SEO Bagi Pemula oke langsung saja praktek saja ya >>

Langkah langkahnya:
1. Kunjungi page seo tool .
2. Ketik url website / blog anda misal https://novalmzhelmy.blogspot.co.id, lalu klik cek seo score


3. Setelah itu akan muncul keterangan website/blog anda



4. Maka anda akan mengetahui berapa score blog/website milik anda


Mudah kan silakan coba SEMOGA BERMANFAAT
Pengertian SEO / Search Engine Optimization Secara Menyeluruh Bagi Blogger PEMULA

Pengertian SEO / Search Engine Optimization Secara Menyeluruh Bagi Blogger PEMULA

6/12/2016 2
Pengertian SEO / Search Engine Optimization Secara Menyeluruh

Oke, pada kesempatan ini saya akan sharing sedikit tentang apa sih SEO itu. Langsung saja kita bahas, SEO kepanjangan dari Search Engine Optimization mungkin kalau di pikir-pikir kita artikan saja Search pencarian. 

Atau kata lain "optimasi mesin pencari." Ini adalah proses mendapatkan lalu lintas dari "bebas," "organik," "editorial" atau "natural" hasil pencarian di search engine.

Berarti SEO itu berhubungan dengan pencarian, nah dalam percarian kan mencangkup luas misal saja google.com itukan sudah terkenal bahkan medunia. Dalam pencarian ini SEO juga membutuhkan sebuah client, kemudian dalam benak anak TKJ wahh pasti PC. Bukan client ituya blogger, wordpress dsb. Atau dalam istilah website.

Semua mesin pencari utama seperti Google , Bing dan Yahoo memiliki hasil pencarian utama, di mana halaman web dan konten lainnya seperti video atau daftar lokal ditampilkan dan peringkat berdasarkan apa mesin pencari menganggap paling relevan untuk pengguna.

Kategori SEO memiliki sub-kategori, termasuk:

    SEO: Blog Feed
    SEO: Cloaking & Doorway Pages
    SEO: Konten dan Menulis
    SEO: Crawling dan Robot
    SEO: Domain & URL
    SEO: Duplikat Konten
    SEO: flash
    SEO: Umum
    SEO: Image Search
    SEO: Lokal
    SEO: Mobile Search
    SEO: Pengalihan & Tempat Pindah
    SEO: Spamming
    SEO: Menyerahkan & Peta Situs
    SEO: Tagging
    SEO: Judul & Deskripsi
    SEO: Video Search 

https://www.youtube.com/watch?v=hF515-0Tduk

Tutorial Postingan Artikel Di BLOGGER !!! Khusus PEMULA

6/10/2016 0
Tutorial Posting Artikel Di BLOGGER !!! Khusus PEMULA

Assalamualaikum Wr Wb , Pada kesepatan ini saya akan sharing atau memberi contoh bagaimana siih posting di BLOGGER, padahal kan sudah punya blog. Mungkin untuk pemula yang baru saja daftar di blogger bingung caranya posting artikel ataupun yang lain. Pada kali ini saya akan share ilmu saya,tetapi ilmu saya belum seberapa dari para blogger yang dikatakan mahir tentang blog.
Langsung saja tutorialnya sebagai berikut :

1. Buka Dasboard admin blogger anda.

2. Kemudian pilih POS mungkin ada pertanyaan kenapa kok masih kosong, yaa karena tampilan ini belum ada postingan


3. Langka selanjutnya klik Entri Baru, Lalu ketik judul postingan yang anda sukai , setelah selesai klik PUBLIKASIKAN supaya publik tau postingan milik anda


SEKIAN TUTORIALNYA SEMOGA BERMANFAAT

Tutorial Membuat Website Atau Blog Keren Di BLOGGER GRATIS !!! (Untuk PEMULA)

6/10/2016 0

Tutorial Membuat Website Atau Blog Keren Dengan BLOGGER GRATIS 

====================================================

Assalamualaikum Wr. Wb, Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sedikit tentang cara membuat Website. Tapi, nggak perlu risau karena tutorial ini GRATIS tanpa di pungut biaya sedikitpun. Caranya kita menggunakan tool BLOGGER. Kenapa saya pilih blogger :

Pertama, mudah mendaftarnya nggak pakai ribut
Kedua, GRATIS tanpa biaya apapun 
Ketiga,  sudah terkenal di google

Mungkin, kelamaan saya ngomong langsung saja ini tutorialnya Membuat Website Di Blogger sebagai berikut :

1. Sebelum membuat website di Blogger anda harus mempunyai akun email(akun email anda harus gmail / email dari google) cara membuat email GMAIL
2. Buka web browser anda dan masuk di gooogle.com atau google.co.id


3. Ketik blogger di kotak pencarian google.com, lalu di klik 

4. Masukan email anda baik yang sudah punya atau yang baru daftar di GMAIL
5. Maka akan muncul tampilan dari blogger, lalu untuk membuat Website/blog baru klik kolom kotak di pojok kiri atas bernama "BLOG BARU"

6. Disini kita di suruh untuk melengkapi data blog/website, 
Isi Judul = (Dengan Judul blog/website keinginan anda)
Alamtat =(Alamat ini bukan alamat rumah anda si pembuat blog tapi alamatyang di gunakan pengunjung), ===> Lalu Klik Buat Blog
7. Tampilan Dasboard admin blog anda bahwa anda sekarang sudah bisa posting/upload di blog/website

Sekian dari saya semoga bermanfaat